Latest stories

  • in

    Kelanjutan Helikopter Baru US Army

    Helikopter masih merupakan sarana transportasi udara yang efisien dan efektif dalam mendukung operasi militer bagi US ARMY, baik sebagai sarana transportasi udara terbatas, sarana evakuasi, maupun sebagai sarana serbu dan bantuan tembakan ke darat. Program untuk mendapatkan helikopter baru US Army dirasa cukup mendesak untuk menggantikan pesawat helikopter yang dirasa sudah tertinggal secara teknologi, maupun […] More

  • in

    Senapan Serbu Baru US Army

    Senapan serbu seperti M16, M4, SAW digunakan dalam jajaran Angkatan Bersenjata Amerika Serikat untuk kurun waktu yang cukup lama. Penyesuaian dengan kemajuan teknologi serta perkembangan situasi pertempuran memaksa untuk adanya penyesuaian. Penyesuaian telah dilakukan dengan merubah beberapa komponen sehingga menghasilkan bentuk varian saja seperti M16A1, M16A2, M16A4, dan seterusnya. Kini ditempuh jalan dengan upaya mendapatkan […] More

  • in

    NGSW-FC, Alat Bidik Senapan Serbu

    Alat bidik pada senapan serbu merupakan salah satu sarana yang penting, terutama untuk pertempuran jarak jauh maupun bagi petembak runduk. Alat bidik atau Aldik pada senapan berkisar dari mulai pisir yang menyatu pada senapan – biasanya diatas mocong/mulut laras dan pada bagian belakang diatas unit receiver – hingga teropong tunggal – telescope. Aldik Teropong sendiri […] More