Latest stories

  • in

    KRI dr Wahidin Sudirohusodo (991)

    Kapal Bantu Rumah Sakit (BRS) yang paling mutakhir adalah KRI dr. Wahidin Sudirohusodo (991) yang dikukuhkan oleh KSAL Laksamana TNI Yudo Margono pada awal tahun 2021 di Surabaya. Shipnaming dan launching bertempat di Dermaga Dok Semarang PT PAL Indonesia (Persero), Surabaya pada 7 Januari 2021. KRI dr Wahidin Sudirohusodo (991) diambil dari nama pahlawan nasional […] More

  • in

    KRI dr Soeharso (990)

    Disebutkan bahwa KRI dr. Soeharso (990) ini asalnya adalah kapal LPD KRI Tanjung Dalpele 972 yang masuk kedinasan TNI Angkatan Laut pada tahun 2003. Kapal kemudian di konversi sebagai Kapal Bantu Rumah Sakit (BRS). Pengukuhan KRI dr. Soeharso (990) menjadi Kapal Bantu Rumah Sakit dilakukan oleh KSAL Laksamana TNI Slamet Soebijanto pada tahun 2008, di […] More

  • in

    KRI Semarang (594)

    KRI Semarang (594) (KRI SMG 594) merupakan kapal perang jenis Landing Platform Dock (LPD) yang juga berfungsi sebagai kapal rumah sakit yang dibuat oleh PT. PAL Indonesia (Persero), Surabaya, menyusul kapal LPD sebelumnya seperti KRI Surabaya-591 yang dibuat di Korea Selatan oleh (DSME) Daewoo Shipbuilding & Marine Engineering Co. Ltd. Kapal yang dirancang oleh Korea […] More

  • in

    Sekilas Mengenai Kapal Rumah Sakit Militer

    Keberadaan kapal rumah sakit Angkatan Laut merupakan unsur pendukung tempur yang cukup vital, memberikan pelayanan kesehatan bagi para prajurit yang mengalami luka akibat pertempuran, maupun terjangkit penyakit lain. Di masa damai, kapal rumah sakit digunakan untuk mendukung operasi kemanusian, termasuk dalam situasi terjadinya bencana alam didaerah yang jauh dari fasilitas kesehatan yang memadai. Di era […] More