Kisah Kapal Induk China, Liaoning
Liaoning adalah kapal induk Angkatan Laut China. Kapal induk Liaoning ini dulunya merupakan kapal induk Angkatan Laut Uni Sovyet (sekarang Rusia) yang berada dalam kelas Admiral Kuznetsov, dan sering disebut kapal induk Riga. Kapal induk Riga sendiri awalnya diluncurkan pada tahun 1985 di galangan kapal di Nikolaev, Rusia, sebagai kapal induk Rusia kedua dari proyek […] More